Jumat, 10 Maret 2017

Tidur Tanpa Kasur Salah Satu Penyebab Sinusitis

Tidur Tanpa Kasur Salah Satu Penyebab Sinusitis

Tidur Tanpa Kasur Salah Satu Penyebab Sinusitis - Sekarang ini, tidur tanpa kasur sudah menjadi kebiasaan orang Indonesia terutama di daerah-daerah yang memang memiliki cuaca panas, seperti jakarta. cikarang, bekasi dan daerah-daerah yang banyak pabrik lainnya.
Meskipun nyaman karena tidak panas dan udara yang dingin dari lantai dapat membuat tidur menjadi lebih nyenyak, namun kebiasan tidur tanpa kasur ini sangatlah berbahaya bagi kesehatan. Banyak penyakit atau gangguan kesehatan yang disebabkan oleh tidur tanpa menggunakan kasur, salah satunya sinusitis.

Alasannya sih masuk sangat masuk akal. Tidur tanpa menggunakan kasur alias hanya beralaskan lantai saja menimbulkan rasa dingin yang akan langsung mengenai semua bagian tubuh. Gejala sinusitis yang diakibatkan tidur tanpa alas ini biasanya berupa influenza, sakit kepala, hidung tersumbat, bersin-bersin serta keluar cairan kental berwarna kuning atau hijau dari hidung yang disebut ingus.

Tidak hanya itu saja, penyakit sinusitis yang dibiarkan saja dapat menimbulkan komflikasi yang cukup serius seperti penyakit asma, penyakit meningitis serta gangguan kesehatan otak seperti stroke dan aneurisma.

Setelah mengetahui salah satu bahaya tidur tanpa kasur yaitu sinusitis, dari mulai sekarang kurangi atau bahkan tinggal kebiasaan buruk anda tersebut. Karena jika tidak, bukan hanya penyakit sinusitis yang akan menyerang anda tapi juga berbagai gangguan kesehatan lainnya seperti : masuk angin, penyakit paru-paru, flu, sakit punggung, gangguan tidur, gigitan serangga, dan masih banyak lagi.

Mungkin sampai disini saja pembahasan kami mengenai artikel tentang tidur tanpa kasur salah satu penyebab sinusitis. Sekali lagi, hentikan kebiasaan buruk anda tidur tanpa mengenakan alas tersebut jika anda masih sayang dengan kesehatan anda. Semoga bermanfaat :)

Baca juga obat sinusitis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.